Contoh Surat Lamaran Kerja Jasa Marga
Contoh Surat Lamaran Kerja Jasa Marga – Suratlamaran123.com – Sebagai basis utama yang menyediakan jasa Transportasi di Indonesia sudah selayaknya jika Jasa Marga membuka cabang baru di Indonesia, hal ini sebagai buntut dengan dukungan pemerintah yang membangun jalan-jalan tol baru di kota-kota besar. Pembukaan cabang baru oleh jasa marga ini tentu merupakan kabar yang menggembirakan mengingat dengan semakin banyaknya cabang yang dibuka maka semakin banyak pula lowongan kerja yang dibutuhkan, nah oleh sebab itu jika anda sedang menganggur atau belum memiliki pekerjaan tetap maka jasa marga cocok untuk dijadikan sebagai ladang pencari uang.
Sama halnya dengan melamar kerja di tempat lain untuk melamar kerja di jasa marga juga ada beberapa point penting yang harus anda perhatikan kala membuat resume kerja dan juga CV, hal ini cukup penting agar anda diterima bekerja di jasa marga, nah untuk mengetahui point-point penting tersebut silahkan anda simak ulasan saya mengenai Tips Cara Membuat Surat Lamaran Kerja Jasa Marga yang baik dan benar.
1. Buatlah surat Lamaran Kerja Yang Profesional
Tips Cara Membuat Surat Lamaran Kerja Jasa Marga yang baik dan benar pertama ialah dengan membuat surat lamaran kerja yang profesional, perlu anda ketahui bahwa semua perusahaan transportasi termasuk jasa marga umumnya memiliki staf HRD yang handal dan sangat selektif dalam menerima karyawan baru,terlebih lagi jasa marga merupakan perusahaan transportasi yang besar, nah jika anda membuat surat lamaran kerja yang tidak profesional, maka jangan heran jika surat lamaran kerja anda disobek dan dibuang ke Tempat Sampah.
Baca juga : Contoh Surat Lamaran Pekerjaan di Warnet
2. Pastikan anda Memiliki Skill dan Kemampuan Mumpuni di Bidang Transportasi
Bekerja di jasa marga memang sangat mudah dan nyaman, selain itu juga gaji bulananannya sangatlah mencukupi, namun jangan harap anda bekerja di Jasa marga jika anda tidak memiliki skill di bidang transportasi, sebab selain membutuhkan skill yang tinggi juga bekerja di jasa marga harus bisa sabar dalam menangangi lalu lintas kendaraan, nah jika anda memiliki skill sesuai dengan kriteria diatas, maka tidak ada salahnya jika anda menuliskannya pada CV dan juga resume surat lamaran kerja anda.
3. Hindari Membuat kesalahan dalam tahun atau riwayat pendidikan
Mungkin tidak banyak orang yang tahu bahwa Kesalahan menulis tanggal lahir atau tahun kelulusan juga umumnya dapat mempengaruhi kualitas diri anda dan bisa berakibat fatal saat Membuat Surat Lamaran Kerja Jasa Marga. Sebab kesalahan tersebut merupakan kesalahan kecil yang sangat diperhatikan oleh staf HRD telkomsel, jika kesalahan kecil yang seperti itu anda lakukan maka kemungkinan besar anda akan melakukan kesalahan yang lebih fatal yang lebih besar saat diterima bekerja nanti di Jasa Marga nanti, nah sebaiknya Hindari Membuat kesalahan dalam tahun atau riwayat pendidikan saat anda Membuat Surat Lamaran Kerja Jasa Marga.
4. Jangan Terlalu menjual
Tips Cara Membuat Surat Lamaran Kerja Jasa Marga yang baik dan benar yang terakhir ialah dengan jangan telalu menjual murah diri anda, memang benar surat lamaran kerja hakikatnya ialah menjual diri anda ke perusahaaan, terutama perusahaan Jasa Marga, namun jangan pernah berlebihan dan jangan sampai anda menjual harga diri anda terlalu murah, sebab jika anda melakukan hal tersebut maka anda akan dianggap murahan oleh semua perusahaan Transportasi yang anda lamar, semoga bermanfaat.
Dari penjelasan di atas tentunya sekarang anda sudah sedikit paham bagaimana cara membuat surat lamaran kerja di Jasa Marga yang baik dan benar dengan tujuan lamaran pekerjaan anda bisa diterima. Untuk lebih jelasnya bagaimana format surat lamaran kerja Jasa Marga, mari kita simak contohnya di bawah ini.
Contoh Surat Lamaran Kerja Jasa Marga
Semarang, 16 Desember 2016Kepada Yth.,Bapak/Ibu PimpinanPT. Jasa Marga Cabang SemarangKalipancur, NgaliyanKota SemarangDengan hormat,Sesuai dengan informasi adanya lowongan pekerjaan di PT Jasa Marga Cabang Semarang, dengan ini saya bermaksud untuk melamar pekerjaan dan bergabung ke dalam perusahaan yang Bapak / Ibu pimpin untuk menempati posisi sebagai karyawan pengoperasian karcis tol di PT Jasa Marga Cabang Semarang.Berikut ini adalah data singkat saya:Nama : MuzakkirTempat, Tanggal Lahir : Medan, 12 Agustus 1992Pendidikan Terakhir : SMA 1 SemarangAlamat Asal : Jln. Rusak Berat No. 90 MedanDomisili : Jln. Suka Maju No. 56 SemarangTelepon : 0813 6546 7832Saat ini saya dalam keadaan yang sehat. Latar belakang pendidikan saya sangat memuaskan, saya mampu mengoperasikan komputer terutama paket MS Office. Saya juga pekerja keras, jujur dan rajin.Sebagai bahan pertimbangan, saya lampirkan :1. Foto copy Ijazah SMA2. Daftar Riwayat Hidup3. Foto Copy Kartu Tanda Penduduk (KTP)4. Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)5. Surat Keterangan Sehat6. Foto copy sertifikat Pelatihan Komputer7. Pas Foto ukuran 3x4 3 lembarDemikian surat lamaran ini saya ajukan, Saya ucapkan terima kasih atas perhatian Bapak / Ibu personalia.Hormat saya,Muzakkir
Silahkan lihat juga :
- Contoh Lamaran Pekerjaan Guru Bimbel
- Contoh Lamaran Pekerjaan Fresh Graduate
- Contoh Lamaran Pekerjaan Farmasi
Demikianlah contoh surat lamaran kerja Jasa Marga yang bisa admin share kali ini untuk anda, khususnya bagi anda yang berencana untuk melamar kerja di Jasa Marga. Mudah-mudahan contoh lamaran pekerjaan di Jasa Marga ini dapat membantu anda dalam menulis surat lamaran kerja tersebut. Apabila contoh surat lamaran pekerjaan yang admin bagikan ini bermanfaat, mohon dukungannya dengan cara like dan share kepada teman-teman kita yang lain melalui tombol di bawah ini. Terima kasih sudah singgah di blog kumpulan contoh surat lamaran kerja terbaru ini dan semoga anda diterima di Jasa Marga. Salam sukses dari www.suratlamaran123.com.